Menampilkan Dan Menyembunyikan Garis Bantu/ Grid

Gird merupakan garis bantu yang terlihat pada lembar kerja. Gird berbentuk tabel, biasanya terlihat hanya sebagai penanda batasan dari masing masing baris (Row) dan Kolom (Colum). Dengan bantuan Gird kita akan bekerja lebih mudah, Namun bila kita ingin melihat hasil kerja kita yang sebenarnya maka salah satunya cara ialah dengan menghilangkan gird ini. Lihatlah gambar yang ditantadai dengan garis merah untuk mengetahui secara jelas apa itu gird.
Gird
Untuk menghilangkan Gird langkah yang bisa kita lakukan adalah sebagai berikut:
  1. Klik View atau tekan Atl+W
  2. Carilah Opsi Girdline dan hilangkan tanda centang dengan cara mengeklik pada opsi tersebut.
Langkah Menyembunyikan Gird
Jika kita berhasil kita berhasil, maka gird tersebut tidak akan hilang seperti gambar berikut:
gird yang telah disembunyikan
Jika kita mau mengembalikan atau menampilkan gird seperti semula, lakukanlah seperti langkah di atas. hanya saja jika pada langkah di atas kita menghilangkan tanda centang, maka sekarang kita harus mengmbalikan tanda centang tersebut. jika berhasil maka gird tersebut akan terlihat kembali seperti gambar pertama.

No comments

Silahkan Berkomentar dengan kata-kata yang baik dan sopan dikarenakan blog ini untuk semua umur. Terimakasih

Powered by Blogger.